InfoGuruku.Net

blog tentang informasi pendidik dan kependidikan

TRIK CEK NRG 2022

Diposting oleh On 20:01:00 with No comments

Trik Cek NRG 2022_ NRG atau yang dikenal dengan Nomor Registrasi Guru adalah nomor resmi pendidik yang telah dikeluarkan oleh Kemdikbud sebagai nomor identitas bagi pemegang sertifikat pendidik. Adapun syarat umum usul nomor registrasi guru diantaranya adalah memiliki sertifikat pendidik baik dari prajabatan/dalam jabatan, aktif terdaftar di dapodik dan berstatus induk, telah memiliki NUPTK serta aktif pada laman web http://gtk.data.kemdikbud.go.id/, status kepegawaian disekolah negeri adalah sebagai PNS, GTT/Guru honor sekolah, Status Kepegawaian di sekolah swasta adalah sebagai GTY.

NRG merupakan hal penting bagi guru yang telah bersertifikasi, oleh karenanya penting bagi guru untuk dapat mengetahui cara cek NRG sertifikasi. Berikut ini adalah cara jitu cek NRG sertifikasi:

Cek NRG kemdikbud via Info GTK

1. Silahka anda kunjungi laman Info GTK yang beralamatkan di https://info.gtk.kemdikbud.go.id/

2 Silahkan login dengan menggunakan akun PTK yang telah diverifikasi 

  • klik menu Login langsung ke GTK
  • entri kolom isian pertama dengan menggunakan email PTK yang telah terperivikasi 
  • entri kolom isian password PTK tersebut
  • lalu silahkan klik tombol menu login
3. Login dengan menggunakan SSO

  • klik menu login dengan menggunakan SSO
  • entri  kolom isian pertama dengan menggunakan email PTK yang telah terperivikasi 
  • entri kolom isian password PTK tersebut
  • lalu silahkan klik tombol menu login
4.Terakhir silahkan cek menu status data kelulusan sertifikasi.

Demikianlah informasi mengenai trik cek NRG 2022, semoga bermanfaat buat anda semua


Next
« Prev Post
Previous
Next Post »

Note: only a member of this blog may post a comment.